Sejak lahir iyas selalu tidur dengan saya, tidak pernah terpisahkan. Namun saat iyas menginjak usia 2 tahun semua berubah, iyas mulai belajar tidur dikamar terpisah dengan saya. Tegakah saya? Tidak juga menurut sata, karena ini salah satu strategi saya dalam menyapih iyas. Selain itu saya juga ingin mengajarkan iyas tentang kemandirian.